Aceh Tamiang – Sumaterapost | Pemekaran Desa Sumber Makmur dilaksanakan pemilihan Datok Penghulu difinitif.
Pelaksanaan pemilihan datok penghulu kampung Sumber Makmur Kecamatan Tenggulun dimulai jam 08.00 wib yang dilaksanakan di dua titik, Titik pertama di Dusun Sumber Rejo dengan dua tps, Titik kedua di Dusun Adil Makmur I dua titik
Calon dotok penghulu yang ikut dalam berkontestasi sebanyak 6 orang ” 01.Bohari,
02.Ahmad solehan
03.Langkat ginting
04.Wahyudi SE
05.Nasrullah,
06.Salihin
Perolehan suara pemilihan Datok penghulu Desa Sumber Makmur Kecamatan Tenggulun Kabupaten Aceh Tamiang ”
Bohari 98, Ahmad Solehan 607, Langkat ginting 113, Wahyudi SE 195, Nasrullah 314, Salihin 676, Jumlah DPT 2751, Jumlah surat suara 2806, Jumlah yang menggunakan hak pilih 2012, Jumlah suara tidak sah 7, Jumlah surat suara tidak terpakai 794
Perolehan suara terbanyak diperoleh dengan nomor urut 06. Atas nama Salihin dengan jumlah suara 676
Pelaksanaan kegiatan dihadiri oleh pihak Polsek Simpang Kiri, pihak Posramil Simpang Kiri, pihak Kecamatan, Pj Datok Penghulu, mdsk dan panitia pemilihan.
Semoga kepada Datok Penghulu Desa sumber Makmur dapat membangun desa yang di pimpin ke depan ,dan menampung aspirasi masyarakat, karena Datok penghulu yang memilih masyarakat maka beri kepercayaan kepada Datok terpilih untuk (6) tahun kedepan
Kegiatan berjalan lancar , sukses dan berakhir jam 18.30 wib. ( Jon)
.




